Bersihkan Plak Gigi dengan Vitamin C



Bersihkan Plak Dengan Vitamin C
Selain sebagai antioksidan , vitamin C juga ternyatamampu menjadi ‘sikat gigi’ alias mengurangi plak atau tartar gigi, begitulah yang diungkap Jurnal of Oral Science. Dalam penelitian , para ahli meminta 30 responden untuk mengunyah permen karet tanpa gula, atau yang mengandung 60 mg vitamin C setiap hari selama 3 bulan. Ternyata responden yang mengunyah permen karet  yang mengandung vitamin C, memiliki 33 % tartar yang lebih sedikit ketimbang grup responden lainnya.” Vitamin C alias ascorbic acid menghentikan plak pada gigi,” kata pimpinan penelitian, Peter Lingstrom.,D.D.S.,Ph.D. Jadi pilihlah permen karet yang mengandung vitamin C untuk gigi lebih sehat.

 




1 komentar:

wah sangat informatif dan membantu, coba cek juga ya Pinjaman KTA terbaik .

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More